Dampak Negatif sikap Munafik, keras hati, dan keras kepala dalam kehidupan sehari-hari

CAPAIAN PEMBELAJARAN

Peserta didik dapat menganalisis dampak negatif sikap munafik, keras hati, dan keras kepala dalam kehidupan sehari-hari, sikap inovatif dan etika berorganisasi; meyakini bahwa agama melarang melakukan munafik, keras hati, dan keras kepala, meyakini bahwa  sikap inovatif dan etika berorganisasi merupakan perintah agama; membiasakan sikap taat pada aturan, peduli sosial, tanggung jawab, cinta damai, santun, saling menghormati, semangat kebangsaan, jujur, inovatif, dan rendah hati 

TUJUAN PEMBELAJARAN

MULAI DARI DIRI

MATERI AWAL

     Sifat nifaq atau yang lebih dikenal dengan sebutan munafik terdapat pada pribadi orang-orang yang sukar diajak maju. Fenomena ini sering terjadi  dalam sejarah perkembangan Islam, dan bahkan telah ada semenjak agama Islam mulai mengalami kemajuan yang signifikan di Madinah pada jaman  Rasulullah Saw. Nifaq adalah sikap perbuatan manusia yang selalu bermuka dua yakni apa yang ditampakkan tidak sama dengan keadaaan yang sebenarnya. Biasanya manusia seperti ini selalu menampakkan kebaikan dan  menyembunyikan keburukannya. 

     Keras hati di dalam bahasa Arab sama dengan qaswah al-qalb artinya kekerasan hati, atau kebengisan. Ibnu Qayyim al-Jauzi dalam kitabnya al Fawaid berpendapat bahwa tidaklah seorang hamba mendapat hukuman yang lebih berat dari pada hati yang keras dan jauh dari Allah Swt. Dalam kehidupan modern yang perubahannya begitu cepat, terkadang hati manusia yang tidak kuat sehingga menjadi berubah-ubah. Berangkat dari itulah dapat difahami bahwa hati manusia mengalami suatu keadaan yang selalu berbolak-balik dalam menentukan suatu ketetapan. Hati bisa menjadi sehat dan bisa menjadi sakit. Secara psikologi, keras kepala berarti sikap seseorang yang menolak mengubah pendiriannya. Orang yang keras kepala memiliki prinsip “saya tidak akan berubah, kalian pun tidak bisa memaksa saya untuk berubah”.

Dari gambaran awal materi di atas,  isi refleksi awal berikut ini

EXPLORASI KONSEP

PAHAMILAH MATERI PEMBELAJARAN DI BAWAH

materi munafiq.pdf

Dari explorasi konsep di atasuntuk melihat pemahaman materi kerjakanlah latihan soal berikut

RUANG KOLABORASI

INTRSUKSI:

AKSI NYATA

INTRUKSI:

screenshoot hasil postingan di instagram yang di unggah dan bukti screenshootnya bisa upload di link berikut